You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pengguna Gedung Milik Pemda Perlu Dilatih Tangani Kebakaran
.
photo doc - Beritajakarta.id

Pengguna Gedung Milik Pemda Perlu Dilatih Tangani Kebakaran

Pengguna gedung milik pemerintah daerah (pemda) dinilai perlu untuk diberikan sosialisasi dan pelatihan penanganan dini kebakaran.

Jadi, kalau ada kebakaran mereka tahu apa yang harus diperbuat

Asisten Pemerintahan Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta, Bambang Sugiyono mengatakan, pencegahan dan penanganan dini kebakaran merupakan langkah preventif dan bentuk mitigasi bencana. Termasuk, perlindungan terhadap aset.

"Saya kira sangat perlu adanya sosialisasi dan pelatihan. Jadi, kalau ada kebakaran mereka tahu apa yang harus diperbuat," ujar Bambang, Kamis (1/6).

Sosialisasi Penanggulangan Kebakaran Digelar di Kelurahan Duri Selatan

Menurutnya, selain pelatihan pemadaman menggunakan alat pemadam api ringan (APAR) dan karung basah, perlu juga dilakukan pelatihan simulasi evakuasi.

"Jajaran SKPD dan UKPD juga perlu diberikan pelatihan. Tujuannya, jika terjadi kebakaran mereka tidak panik dan bisa mengambil langkah tepat," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3659 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1059 personNurito
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye902 personFolmer
  4. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye899 personTiyo Surya Sakti
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye859 personNurito